Lomba UTT Magic Perform

Karena ada permintaan dari peserta, lomba akan diperpanjang sampai 20 - 10 - 2009


Berdasarkan voting, maka terpilih lomba yang gratis!!!

Para Teman-teman sekalian, lomba akan dimulai tgl 21 Agustus 2009. Ikuti dan bersainglah dengan magician lainnya dan usahakan tampil dengan baik.
Syarat - syarat lomba UTT MAGIC Perform yaitu :
1. Aliran yang dimainkan bebas, sesuai kehendak teman2.
2. Perform tidak boleh menggunakan stooge(penonton palsu)harus real.
3. Format video, dan waktu "bebas"
4. Video dikirimkan ke e-mail saya di rgunawan3@gmail.com
5. Kirimkan : biodata(nama, umur), video sulap kamu, aliran magic kamu, dan pendapat kamu tentang magic di Indonesia.

Penilain di loMba UTT Magic Perform
1. Dinilai dari ketangkasan dan ide kreatif permainan kamu(jadi usahakan permainan yang berbeda dan unik)
2. Jika kamu main dengan kecepatan tangan, akan dilihat kecekatan tangan kamu.
3. Usahakan dalam video permainan magic kamu ada variasinya(seperti FireWallet, D'lite, dll)
4. Dinilai dari gaya kamu dalam perform magic kamu.

Pemenang akan mendapatkan
Juara 1 : 5 ebook magic, (1 bahasa Indonesia dari master Kita DC)
Juara 2 : 3 Ebook Magic(1 Ebook DC)
Juara 3 : 2 Ebook Magic

Pemenang lomba 1,2,dan 3 videonya akan ditampilkan di Youtube, dan videonya akan di edit dan di videonya nanti akan tercantum nama pemenang

Salam Magic Indonesia


Rio Adi G
(Pemilik Blog)


Kamis, 09 Juli 2009

Simple Prediction

De Effects : Magician memanggil seseorang penonton dan berkata"Saya akan memanipulasi pikiran anda dengan kekuatan pikiran saya" Setelah itu magician mengajak bicara penonton dan akhirnya menyuruh penonton memilih 3 benda diantaranya yaitu segitiga, persegi, lingkaran. Dan saat itu penoton memilih persegi dan magician sudah menyiapkan prediksi di bawah kursi salah satu penonton dan tulisannya"Anda memilih persegi" Dan sekarang anda bertanya bagaimana trick ini bisa terjadi, n sekarang yuk kita ungkap rahasianya, klik selengkapnya


De Secret : Pertama - tama siapkan 3 lembar prediksi yang setiap kertas berisi macam - macam barang(sebut saja pada contoh, segitiga, persegi, dan lingkaran) Dan anda taruh di tempat yang berbeda misal di tas teman anda(teman yang akan diajak bermain) di bawah kursi teman anda, atau anda selipkan di handphone anda. Dapat dimengerti kan ? mudah banget nih tapi effectnya lumayanlah.(kebanyakan seseorang memilih persegi) dan jika anda mengganti barangnya sebut saya ayam, tikus, kucing(anda bisa membuat prediksi ayam ditempat yang meyakinkan, karna kebanyakan orang memilih ayam)

0 komentar:

Page Menu Widget Navigasi